Halaman

Rabu, 22 April 2015

Applikasi Pengedit Video Sederhana

Bagi Anda yang pemula dan ingin mencoba mengedit atau membuat video mari mulai dengan applikasi yang sederhana. Disini saya akan memberikan 3 editor video untuk yang masih amatir.
Applikasi ini bisa anda pilih salah satu dan lebih baik lagi bila menkolaburasikannya.
Seperti yang ada diinstagram, beberapa applikasi yang membuat evek keren pada video video indovidgram dan lain sebagainya dibuat oleh applikasi Sony Vegas Pro dan After Effect, namun applikasi itu sangat rumit untuk dikuasai.
Langsung saja berikut 3 applikasi yang wajib anda gunakan
1. Movie Maker, seperti yang sudah di post oleh kebanyakan blog, applikasi ini wajib dan boleh anda gunakan untuk membuat video sederhana. Untuk link unduhannya
Download

2. Easy Video Maker, All-in-one video editing software, Easy to Edit, Create, Make high quality 2D/3D Videos/Movies. Sederhana tapi mampu mengedit video yang cukup sempurna. Sangat mudah digunakan namun ini versi gratis yang perlu diupgrade ke pro apabila anda ingin menambah fitur fitur tambahan.

3. VideoPad Video Editor, Sangat ringan namun sudah memiliki banyak fitur. Disini sudah ditambahi beberapa efek video. Untuk lebih lengkap nya bisa di cari artikel penggunaan applikasi ini.
Download KLIK link download ini untuk mengetahui cara installnya.

terima kasih, berikan g+ nya apabila saya dapat sedikit membantu.

Translate it !